Ponpes Assyifa Sagalaherang melakukan Simulasi Penggunaan APAR

Pondok Pesantren As-Syifa Sagalaherang bekerjasama dengan Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Subang mengadakan edukasi dan simulasi kepada kepada seluruh Civitas Pondok baik itu karyawan maupun santri tentang api, kebakaran, dan penggunaan alat pemadam kebakaran ringan, guna menjaga keamanan dan kenyamanan Pondok dari segala hal yang tidak diperkenankan.
2 Comments